Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Tetap Aktif Saat Puasa, Begini Tips Supaya Fokus Tubuh Terjaga Meski Terus Bekerja

tantri - Rabu, 27 April 2022 | 16:31
Ilustrasi bekerja harus tetap fokus
Freepik

Ilustrasi bekerja harus tetap fokus

Titik terendah orang berpuasa adalah di pagi hari dan di sore hari.

Jadi jika kamu bisa menepi untuk beristirahat siang barang sejenak, lakukanlah agar kamu bisa menghemat energi dan memulihkan kembali stamina.

5. Cari pengalihan

Jika lemas dan kantuk menyerang di siang hari sedangkan kamu tak bisa meninggalkan meja kantor untuk beristirahat, maka carilah pengalihan.

Bangkitlah dari kursi dan menujulah kamar mandi untuk membasuh muka.

Dingin air yang menyapu wajah bisa membuat tubuh kamu terjaga kembali. Sehingga kemampuan fokus bisa sedikit meningkat.

Menyemprotkan wewangian yang kamu sukai juga bisa meningkatkan mood juga fokus.

Jadi selalu bawa parfum kesayangan di dalam tas kerja kamu.

6. Olahraga

Olahraga rutin setiap sore sebelum waktu berbuka bisa melancarkan saluran cerna kamu.

Sehingga makanan yang dikonsumsi ketika berbuka dan sahur bisa terserap maksimal oleh tubuh.

Efeknya, energi untuk berpuasa akan terkumpul banyak dan lemas serta letih lesu tak akan sering-sering berkunjung.

Source :Kompas.com

Editor : Wiken

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x