Follow Us

Cukupi Energimu Sebelum Berlari, Simak 5 Jenis Makanan yang Cocok Dikonsumsi

Dewa - Rabu, 23 Februari 2022 | 15:06
Ilustrasi lari
Pixabay.

Ilustrasi lari

Baca Juga: Nyaris Selalu terabaikan! Tahukah Kamu Jika Jogging dan Lari Itu Berbeda?

Pisang juga mengandung banyak kalium dan elektrolit yang sangat penting untuk tubuh.

Nutrisi yang cukup lengkap pada pisang sangat cocok sebagai sumber energi tambahan untuk berlari.

2. Oatmeal

Sebelum pergi berlari tentu kamu hanya ingin makan makanan yang anti ribet namun juga mengenyangkan.

Oatmeal bisa menjadi solusi tepat, karena selain mudah diolah, oatmeal bersifat cepat mengenyangkan, namun juga cenderung lama dalam proses pembakaran.

Sehingga kamu bisa menambah kismis di atas oatmeal karena kismis termasuk buah yang sangat mudah dicerna.

Kombinasi oatmeal dan kismis memberikan energi yang tahan lama yang luar biasa untuk lari atau latihan 60 menit.

3. Smoothie

Kombinasi buah-buahan dan sayuran dan mengkonsumsinya secara langsung, tentunya sudah cukup untuk memberikan nutrisi dan energi awal.

Sebagai tambahan kamu bisa memasukan bubuk protein ke dalam campuran smoothie.

"Smoothie akan membantu menghidrasi, dan buah di dalamnya akan menyediakan banyak karbohidrat untuk dibakar," kata Largeman-Roth.

Editor : Wiken

Baca Lainnya

Latest