Follow Us

Dijamin Langsung Hilang Seketika! Begini Cara Usir Rasa Kantuk untuk Tetap Aktif Saat Berpuasa

tantri - Sabtu, 30 April 2022 | 04:01
Ilustrasi mengantuk saat berpuasa
Freepik/Yeko Photo Studio

Ilustrasi mengantuk saat berpuasa

WIKEN.ID - Tak dapat dihindari lagi jika sudah memasuki bulan Ramadhan, umat muslim wajib berpuasa dan tetap aktif menjalankan aktivitasnya.

Pun selama berpuasa, aktivitas seperti bekerja juga tetap berjalan seperti biasa.

Menahan diri untuk tidak makan dan minum saat siang hari mungkin tak sulit, tetapi kendala terbesar yang sering dialami kebanyakan orang saat berpuasa yaitu rasa mengantuk.

Rasa mengantuk sering terjadi saat sedang bekerja, dan hal tersebut membuat tidak bersemangat untuk beraktivitas.

Biasanya kadar gula darah akan menurun saat berpuasa, hal tersebut membuat tubuh menjadi lemas dan otak sulit berkonsentrasi.

Maka dari itu, menyebabkan rasa kantuk yang bahkan dapat mempengaruhi produktivitas terutama pada jam-jam tertentu misalnya saja sekitar pukul 2 hingga 5 sore.

Melansir Indian Express, Dr Manoj Kutteri, Direktur Kesehatan di Atmantan Wellness Centre yang dikutip oleh Kompas.com, efek puasa yang seringkali dirasakan banyak orang adalah merasa lesu dan kekurangan energi.

Beberapa orang mungkin mengatasi rasa kantuknya dengan terbiasa minum kopi atau makan camilan tertentu untuk mengusir kantuk dan menambah energi.

Tapi di bulan Ramadhan, kamu perlu mencari solusi lain untuk mengatasi masalah ini.

Berikut 5 tips supaya tidak mengantuk saat puasa dan tetap aktif di siang hari.

Minum air putih yang cukup

Source : Kompas.com

Editor : Amel

Baca Lainnya

Latest