Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Tak hanya Dari Angka Timbangan Berubah,Peduli Tubuhmu Dengan Mengenali Saat Berat Badan Bertambah

Alfa - Senin, 24 Agustus 2020 | 20:30
Ilustrasi timbangan Berat Badan
www.healthline.com

Ilustrasi timbangan Berat Badan

7. Merasa lebih dingin dari biasanya

Tingkat yodium rendah berarti TSH rendah. Artinya, laju metabolisme seseorang melambat.

Ketika orang tersebut menghasilkan energi yang lebih rendah dari yang dibutuhkan, itu menghilangkan kehangatan tubuh.

Makanya, orang yang kekurangan yodium merasa lebih dingin dari biasanya.

Baca Juga: Tips dan Cara Mudah Nonton Netflix Secara Gratis Tanpa Harus

8. Kesulitan berkonsentrasi

Kelenjar pituitari kita adalah salah satu kelenjar terpenting karena menghasilkan hormon tiroid.

Hormon tiroid sangat penting dalam perkembangan otak. Pola makan rendah yodium bisa menjadi salah satu penyebab utama kurangnya konsentrasi dan mempelajari hal-hal baru.

9. Siklus menstruasi berat

Yodium dibutuhkan untuk menghasilkan hormon tiroid dalam jumlah yang sehat.

Kekurangan yodium dalam makanan kita dapat mengganggu kelenjar yang menghalangi sinyal hormon yang terlibat dalam siklus menstruasi.

Jika seorang wanita menderita kadar yodium rendah, dia dapat mengalami aliran menstruasi yang banyak atau menstruasi yang terjadi dengan interval yang tidak teratur.

Editor : Wiken

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x