Follow Us

Tips Supaya Sepeda Tetap Awet, Rutin Lakukan Perawatan Tiap Hari

Dewa - Sabtu, 05 Februari 2022 | 18:07
Sepeda bersih dan terawat
Freepik

Sepeda bersih dan terawat

WIKEN.ID - Bersepeda, baik untuk menjalankan hobi berolahraga atau sebagai alat transportasi banyak manfaatnya.

Bersepeda merupakan olahraga yang menyenangkan dengan manfaat kesehatan yang melimpah.

Aktivitas bersepeda bervariasi dalam intensitas sehingga olahraga yang satu ini cocok untuk siapa saja.

Bersepeda secara rutin, terutama dengan intensitas tinggi, mampu membantu menurunkan kadar lemak tubuh hingga mengelola berat badan agar tetap sehat.

Bersepeda juga bermanfaat untuk meredakan stres, depresi, atau kecemasan.

Jika kita mempunyai sepeda, tentu kita ingin agar sepeda tersebut dapat bertahan lama.

Karenanya, perlu perhatian lebih agar sepeda bisa dipakai dalam waktu yang panjang.

Merawat sepeda secara rutin merupakan langkah termudah untuk memastikan sepeda yang kita beli tidaklah sia-sia.

Tidak ada kesulitan berarti dalam merawat sepeda, namun butuh dedikasi.

Setelah bersepeda jarak jauh, ada baiknya jika kita tidak menyandarkan sepeda ke tembok begitu saja dan pergi, namun merawatnya dengan lembut dan penuh kasih sayang.

Baca Juga: Ingin Si Kecil Mahir Sepeda? BeginiCara Cepatnya, Anak-anak Dijamin Langsung Jago

Halaman Selanjutnya

Apa yang harus dilakukan?
1 2 3 4

Source : Kompas.com

Editor : Dewa

Baca Lainnya

Latest