Kandungan vitamin C dalam brokoli bisa mencegah sakit otot setelah berolahraga.
Brokoli juga merupakan sumber kalsium, asam folat dan vitamin K yang baik untuk tulang.
Perlu diingat bahwa konsumsi brokoli ini jauh-jauh hari dan rutin sebelum berlari.
Oats
Oatmeal adalah sarapan yang sempurna di pagi hari bagi para pelari.
Pasalnya makanan ini dapat memberikan banyak karbohidrat dan serat yang tinggi.
Kandungan glisemik yang rendah dalam oat dapat meningkatkan gula darah secara perlahan.
Hal itu bisa meningkatkan energi dalam jangka waktu yang lebih lama dan membuat anda merasa kenyang lebih lama.
(*)
Baca Juga: Jangan Khawatir, Begini Tips Mudah Ajari Anak Olahraga Bersepeda, Cari Lokasi yang Sepi!