Follow Us

Segudang Manfaat Lari Pagi, Kenali Waktu Terbaik untuk Jogging!

Amel - Selasa, 06 September 2022 | 06:05
Manfaat lari pagi
Pixabay

Manfaat lari pagi

Hal ini pun diamini oleh sebagian besar pelari. Mereka justru merasa lebih lelah ketika berlari di pagi hari dan merasa lebih maksimal ketika melakukannya di malam hari setelah bekerja.

Para ilmuwan telah menemukan bahwa suhu tubuh paling rendah terjadi pada dini hari dan puncaknya pada pertengahan hingga sore hari.

Telah terbukti pula bahwa atlet tampil lebih baik ketika suhu tubuh mereka sedang tinggi, yang mungkin menjadi alasan mengapa Andrew Grace merasa jauh lebih mudah untuk berlari di malam hari.

Baca Juga: Geger Fotonya Bareng Suami Orang, Umi Pipik Didoakan Berjodoh dengan Mantan Pacar Nia Ramadhani

Sebuah studi baru juga menunjukkan bahwa paru-paru kita bekerja paling baik di siang hingga sore hari.

Oleh karena itu, pagi hari bukanlah waktu yang baik untuk berlari karena hampir semua fungsi fisik tubuh berada pada kondisi terburuknya.

Saat pagi hari, suhu tubuh rendah. Hal ini akan menyebabkan otot-otot tubuhmu akan terasa kaku.

Termasuk juga menjadi penyebab memburuknya menyebabkan fungsi paru-paru, serta mengakibatkan kurangnya asupan makanan yang cukup selama sekitar sepuluh jam.

Selain itu, berolahraga di waktu yang lebih awal akan membuat tubuh menjadi rentan terhadap cedera bahkan serangan jantung dan stroke, lho. Waduh!

Meskipun begitu, lari pagi memberikan dampak bagus pada mental atau psikologis kita.(*)

Editor : Wiken

Latest