Follow Us

Pelari Pemula Harus Tahu, Beberapa Teknik Lari Berikut Ini Bisa Dilakukan Agar Tak Kapok dalam Olahraga Berlari, Apa Saja?

Hafidh - Rabu, 10 Agustus 2022 | 06:06
Ilustrasi berlari.
PIXABAY/BLACKMACHINEX

Ilustrasi berlari.

4. Berlarilah perlahan dengan langkah kecil

Lari dapat dikategorikan sebagai olahraga yang cukup menantang.

Pasalnya, bagi para pemula yang tidak memahami teknik yang tepat, lari akan menjadi aktivitas yang sangat menguras energi.

Untuk itu, perhatikan kecepatan dan langkah dalam berlari.

Pastikan untuk selalu berlari dengan santai dengan postur yang baik.

Ambil langkah kecil yang lebih efektif dan hindari melangkah terlalu jauh karena akan lebih banyak menguras energi.

Baca Juga: Meski Menyehatkan, Ternyata Terlalu Sering Olahraga Bersepeda Bisa Mengganggu Kehidupan Seks Wanita, Kok Bisa?

5. Pilih area berlari yang menyenangkan

Lari di sepanjang trotoar perumahan akan menjadi pilihan sederhana yang cukup aman untuk dipilih.

Selain itu, rute taman atau hutan kota juga dapat dipilih oleh para pemula.

Namun, pada area ini, akan ada risiko cidera seperti tersandung ranting atau batu.

Kamu juga dapat berlari di atas treadmill untuk membiasakan diri lari pada kecepatan tertentu. (*)

Editor : Wiken

Latest