Follow Us

Memiliki Segudang Manfaat Bagi Kesehatan Tubuh, Rutin Olahraga Bersepeda Ternyata Bisa Atasi Masalah Insomnia

Hafidh - Jumat, 05 Agustus 2022 | 10:08
Bersepeda
Pixnio

Bersepeda

Kurangnya aktivitas fisik merupakan alasan utama para penderita diabetes meningkat setiap waktu.

Penelitian di Finlandia menemukan, orang yang bersepeda lebih 30 menit per hari, mengurangi risiko 40 persen terkena diabetes.

Bersepeda merupakan bentuk latihan aerobik yang bisa menguatkan jantung dan meningkatkan fungsi paru-paru.

Dengan bersepeda secara rutin, kamu dapat menurunkan kadar gula darah dan bisa melatih sendi-sendi tubuh kamu untuk terus bergerak.(*)

Baca Juga: Anang Hermansyah Auto Ilfeel, Ashanty Pernah Ngompol di Celana Saat di Tempat Umum Gegara Ini: Lift Habis Itu Pesing

Editor : Wiken

Latest