Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Banyak Orang Rajin Olahraga Sejak Pandemi, Begini Cara Memilih Sepatu Berlari yang Nyaman dan Bagus!

Hafidh - Selasa, 12 Juli 2022 | 12:33
Rekomendasi sepatu lari yang berkualitas
FREEPIK

Rekomendasi sepatu lari yang berkualitas

WIKEN.ID -Pada masa pandemi ini banyak orang berlomba-lomba melakukan olahraga untuk menjaga tubuh agar tetap sehat.

Salah satu olahraga yang banyak diminati banyak orang adalah berlari.

Pasalnya, olahraraga berlari mudah dilakukan dan tidak membutuhkan biaya yang banyak.

Namun, sebelum berlari, kita harus memilih sepatu terbaik agar kita tetap nyaman.

Baca Juga: Ramalan Gisel Hari Ini: Kini Sudah Saatnya Scorpio Girl Untuk Move On dari Kisah Masa Lalu Untuk Selama-lamanya!

Kini terdapat beragam merek dan model sepatu lari dengan fitur yang berbeda.

Namun, bagaimana kita menemukan sepatu lari yang cocok untuk kita?

Bagi pelari pemula, melalui waktu dan pengalaman, kita akan menemukan sepatu lari yang ideal.

Tetapi bisa saja pilihan itu berubah ketika kita berlari lebih banyak, menargetkan tujuan yang berbeda, atau mencampuradukkan medan.

Baca Juga: Agar Larimu Nggak Monoton, Kamu Coba 8 Taips Berikut Ini Supaya Olahraga Berlarimu Lebih Menyenangkan!

Ted Ballingham, seorang pelari maraton berpengalaman membagikan tipsnya ketika memilih sepatu untuk berlari (ataupun hanya berjalan!).

Meskipun kita pemula, bolehlah kita mengikuti sarannya.

Editor : Wiken





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x