WIKEN.ID -Kini umat Muslim seluruh dunia sedang melakukan ibadah puasa di Bulan Ramadhan.
Saat puasa membuat kita jarang melakukan olahraga.
Padahal, meskipun sedang puasa kita tetap harus melakukan olahraga demi menjaga kesehatan pada tubuh.
Pada bulan Ramadhan, kita yang biasanya bersepeda jadi jarang melakukan gowes.
Lalu, bagaimana cara merawat sepeda agar tetap awet meski jarang digunakan?
Merewat sepeda rupanya tidaklah sulit, namun butuh dedikasi.
Apa saja yang harus dilakukan?
1. Jaga kebersihan sepeda
Menjaga sepeda tetap bersih memang sederhana, namun sangat penting.
Hal ini bukan hanya membuat sepeda tampak keren, melainkan juga memastikan setiap bagian sepeda berfungsi dengan sempurna.