WIKEN.ID -Daun salam tidak hanya digunakan dalam makanan namun juga bisa digunakan sebagai aroma dalam krim, lotion, parfum, sabun, bahkan deterjen.
Secara tradisional, daun salam digunakan sebagai obat penenang, analgesik, antikonvulsan dan antiinflamasi.
Daun salam juga memiliki sifat antibakteri, anti jamur, dan menurunkan tekanan darah.
Daun ini sering digunakan untuk membantu mengatasi insomnia, stres kronis da memperbaiki mood.
Daun salam ini ternyata juga miliki manfaat dengan cara dibakar.
Coba saja bakar daun salam di rumah Anda.
Meski hal ini terkesan aneh atau bahkan dikaitkan dengan hal mistis, nyatanya membakar daun salam memiliki manfaat lho.
Lantas apa manfaat membakar daun salam ini.
Berikut ulasannya untuk Anda.
Manfaat Bakar Daun Salam