Follow Us

Wajib Baca Bagi Penderita Gerd, Hindari 5 Kebiasaan Buruk di Bulan Puasa

tantri - Selasa, 26 April 2022 | 19:37
Ilustrasi berbuka puasa dengan makanan sehat
SHUTTERSTOCK/Odua Images

Ilustrasi berbuka puasa dengan makanan sehat

WIKEN.ID - Saat umat muslim melakukan kewajibannya ketika bulan Ramadhan yaitu dengan berpuasa, maka perubahan pola makan rasanya tak terhindarkan.

Hal tersebut dapat dialami juga oleh para penderita asam lambung atau gastroesophageal reflux disease (Gerd).

Bagi penderita Gerd, terutama jika kasusnya parah, tetap harus menjaga pola makan dan gaya hidupnya dengan baik termasuk di bulan Ramadhan.

Sehingga masih tetap aktif di saat puasa.

Supaya asam lambung tak naik, dilansir dari dr Tirta Prawita Sari , MSc, SpGK dari RS Pondok Indah yang dikutip oleh Kompas.com, Pondok Indah membagikan sejumlah tips puasa tentang kebiasaan buruk di bulan puasa apa saja yang perlu dihindari penderita Gerd, simak di bawah ini:

Menggunakan pakaian ketat

Hindari pula mengenakan pakaian yang terlalu mengikat di daerah lambung atau ulu hati.

Jika mengenakan ikat pinggang, misalnya, usahakan melonggarkannya ketika makan untuk memastikan tidak ada penghalang bagi makanan untuk turun ke lambung.

Makan terburu-buru

Rasa lapar juga membuat sebagian dari kita makan terburu-buru.

Namun, hal ini sebaiknya dihindari oleh penderita Gerd.

Source : Kompas.com

Editor : Agnes

Baca Lainnya

Latest