Follow Us

Ngabuburit Asyik Sambil Olahraga Berlari, Hati-hati Jangan Lari Sambil Mendengarkan Musik Lho, Ternyata Memiliki Efek Negatif Ini!

Hafidh - Jumat, 08 April 2022 | 10:02
Ilustrasi perempuan sedang berlari
Pixabay

Ilustrasi perempuan sedang berlari

WIKEN.ID - Bulan Ramadhan 2022 yang ditunggu-tunggu umat Muslim di penjuruh dunia telah tiba.

Meski tengah berpuasa, kebugaran tubuh tetap harus terjaga. Apalagi kita tengah berada di pandemi global Covid-19, di mana kesehatan dan imunitas tubuh sangat dibutuhkan.

Oleh karena itu, di tengah pandemi dan bulan Ramadhan, olahraga merupakan aktivitas yang tidak boleh terlewatkan.

Salah satu olahraga yang kini dijalani banyak orang adalah berlari.

Baca Juga: Komika Marshel Widianto Diperiksa Polisi Gegara Borong 76 Video Syur Dea Only Fans, Buat Komsumsi Pribadi Atau Dijual Lagi?

Banyak orang yang berlari sambil mendengarkan musik, namun apakah aman bagi dilakukan?

Meski bisa membuat lari tambah semangat, berikut efek negatif mendengarkan musik saat berlari.

1. Kurang awas dengan lingkungan

Mendengarkan musik saat berlari akan membuat kita kurang sensitif dan kurang awas dengan keadaan sekitar.

Baca Juga: Heboh Marshel Widianto Membeli 76 Video Panas Dea Only Fans, Celine Evangelista: Kenapa Ga Minta Aku, Kan Bisa Kasih Gratis..

Misalnya, ketika berpapasan dengan pengendara mobil, motor, sepeda atau pelari lain.

Ketika kita asyik mendengarkan musik, tentunya kita tidak akan mendengar saat ada seseorang di dekat kita.

Editor : Hafidh

Latest