Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Walaupun Sama-sama Kopi, Cappucino, Latte, dan Flat White Itu Berbeda Lho!

tantri - Selasa, 11 Januari 2022 | 20:25
ilustrasi perbedaan cappucino, latte, flat white, latte macchiato
loresspreso.com

ilustrasi perbedaan cappucino, latte, flat white, latte macchiato

Walaupun Sama-sama Kopi, Cappucino, Latte, dan Flat White Itu Berbeda Lho!

WIKEN.ID - Kerap kali kita melihat menu kopi di coffee shop pada coffee based ada cappucino, latte dan flat white.

Ketiga itu memiliki satu kesamaan saja yaitu sama-sama terdiri dari dua komposisi utama, tekstur susu dan espresso.

Nah, lalu apa perbedaan dari cappucino, latte, dan flat white ?

Perbedaan itu terletak pada rasio susu dan espresso.

Agar kalian tidak salah memesan, yuk simak penjelasan berikut.

Baca Juga: Ini Dia Bahan Alternatif Untuk Menghitamkan Rambut Selain Menggunakan Cat, Coba Dengan Bahan Alami Ini

Cappucino

Cappucino berasal dari Italia.

Pada minuman ini mengandung bagian yang sama dari espresso, froth susu yang biasanya di garnish dengan bubuk coklat.

Secara garis besar, untuk rasio susu dan kopi adalah 1/3 espresso, 1/3 foam susu, 1/3 froth susu.

Untuk mengetahui apakah benar itu cappucino, pada umumnya kita akan merasakan foam yang agak tebal saat pertama tegukan, lalu diikuti kopi dengan rasa milky yang kuat.

Source :lorespresso.com

Editor : Wiken

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x