"Minta maaf juga kalau misalkan belakangan ini Dedek banyak bikin Kakak rungsing, bikin Kakak kesal, gampang nangis," isak Lesti.
"InsyaAllah nanti belajar Dedek ke depannya supaya itu tadi, makanya Dedek pengin jadi orang yang lebih sabar."
"Mudah-mudahan Dedek nanti bisa jadi istri yang baik, ngerti apa yang Kakak mau."
Lesti sempat terdiam dan menarik napas sebentar sebelum kemudian melanjutkan ucapannya.
"Dedek minta maaf kalau Dedek banyak salah sama Kakak," tutur Lesti.
"Pokoknya doa sama harapan Dedek sudah selalu Dedek minta sama Allah," pungkasnya.(*)