Seperti di foto ini Ruben sedang menyantap bakso di pinggir jalan.
Ruben duduk bersila di atas trotoar bersama para kru acara yang dia bawakan.
2. Nagita Slavina
Sudah bukan rahasia lagi kalau istri Raffi Ahmad ini memiliki harta yang berlimpah.
Banyak barang-barang fashion Nagita yang memiliki harga selangit.
Namun itu tak membuat artis cantik ini tak canggung makan di pinggir jalan.
Gigi pun terlihat sedang makan mie ayam gerobakan pinggir jalan.
Padahal, Gigi dan Raffi Ahmad dikenal sebagai pasangan sultan.
3. Yuni Shara