Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Sering Kali Dibuang, Biji Pepaya Ternyata Bermanfaat Bagi Tubuh Jika Rutin Dikonsumsi, Bisa Mencegah Obesitas

Dewa - Selasa, 23 Juni 2020 | 19:00
Konsumsi buah pepaya secara rutin dan dapatkan beberapa manfaatnya.
Tribunnews.com

Konsumsi buah pepaya secara rutin dan dapatkan beberapa manfaatnya.

WIKEN.ID - Buah-buahan termasuk kedalam menu makanan 4 sehat 5 sempurna.

Secara umum, buah memiliki gizi dan nutrisi yang baik bagi tubuh dan kesehatan.

Siapa sangka jika hanya dengan konsumsi tumbukan biji pepaya dapat bermanfaat baik bagi kesehatan.

Namun yang perlu diperhatikan lagi jumlah biji pepaya yang diperbolehkan untuk dikonsumsi.

Baca Juga: Lezat dan Nikmat Dimakan, Ternyata Makanan-makan Ini Menyimpan Penyakit Berbahaya Bagi Tubuh, Apa Saja Sih?

Buah pepaya tentu bukanlah buah yang asing dan mudah di temui di banyak negara.

Buah ini tersedia setiap tahun dan sangat baik bagi kesehatan dan kebugaran.

Seperti jenis buah lainnya, pepaya yang dibungkus kulit juga miliki biji dalam jumlah banyak pada bagian daging buah.

Namun banyak yang tidak memanfaatkan biji buah pepaya ini sebab rasanya yang pahit.

Baca Juga: Sebabkan Kanker Hingga Cacat Lahir, Ternyata Cara Tukang Bakso yang Masak Mi Instan dengan Bungkusnya Penuh Risiko Berbahaya!

Dilansir dari laman NDTV food, Dr. Anju Sood, seorang ahli gizi yang berbasis di Bengaluru mengatakan.

Source : Nakita

Editor : Wiken





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x