Saat minum pun, Felix mengaku es yang dipesan kebanyakan batu esnya.
"Batu esnya banyak banget coy," ujar Felix.
Di akhir video, Felix pun terang-terangan kecewa usai makan di restoran Glenn Alinskie dan Chelsea Olivia.
"Untuk rasa nggak ada masalah, cuma gue sangat kecewa dengan brokolinya jujur, kecewa banget.
Untuk minumannya rasa oke, tapi jangan kebanyakan es batu ya, dan sedotannya tolong dipotong biar nyoloknya gampang," pungkas YouTuber Anak Kuliner.(*)