Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Ukir Namanya di Punggung Badak Gunakan Kuku, Pengunjung Kebun Binatang Ini Buat Netizen Geram

Agnes - Sabtu, 24 Agustus 2019 | 15:50
Ilustrasi badak
Zika Zakiya

Ilustrasi badak

WIKEN.ID-Ketika mengunjungi kebun binatang, kecil kemungkinannya pengunjung akan bisa berdekatan dengan hewan-hewan disana.

Begitu juga dengan menyentuhnya.

Namun, kebun binatang di Prancis benar-benar memungkinkan pengunjung untuk bisa menyentuh hewan-hewan itu.

Beberapa orang tentunya akan berkata bahwa ini akan menjadi pengalaman yang luar biasa untuk para pengunjung.

Tetapi beberapa pengunjung tidak menyukai kedekatan hewan dengan manusia ini.

Baca Juga: Aceng Fikri Akui Wanita yang Ada di Hotel Adalah Istrinya, Ternyata Inilah Video dan Foto Bukti Pernikahannya yang Mewah

Alasannya karena hewan-hewan itu bisa berpotensi celaka dan kesempatan ini akan disalahgunakan oleh pengunjung yang tidak bertanggung jawab.

Pada hari Rabu (21/8/2019) lalu, staf di kebun binatang La Palmyre di Royan di Prancis, terkejut dengan “kebodohan” pengunjung yang menggoreskan nama mereka di belakang badak dengan kuku jari mereka.

Sebuah foto badak betina berusia 35 tahun dengan tulisan "Camille" dan "Julien" di punggungnya menjadi viral di media sosial dan memicu kemarahan banyak netizen.

Kebun binatang mengatakan dalam sebuah pernyataan bahwa mereka marah atas kebodohan dan rasa tidak hormat yang dilakukan oleh pengunjung.

Baca Juga: Mirip Film Final Destination, Gadis Malaysia Ini Tewas Setelah Kepalanya Dihantam Pisau Traktor, Begini Videonya Mengerikannya!

Source : World of Buzz

Editor : Wiken

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x