5. Penemu lubang hitam bukanlah Einstein
Walaupun lewat teori Relativitas Einstein memerkirakan keberadaan black hole, namun nyatanya ia bukanlah orang yang menemukannya.
Karl Schwarzschild-lah yang pertama kali menggunakan persamaan revolusioner milik Einstien dan menunjukkan bahwa lubang hitam sungguh-sungguh ada.
Dari Karl, dikenal radius Schwarzschild, sebuah pengukuran untuk menunjukkan seberapa benda harus termampatkan untuk menjadi lubang hitam.
Baca Juga : Hotman Ungkap Alasan Penyidik Wajib Lanjutkan Kasus Penganiayaan Audrey Meski Ada Perdamaian
Jauh sebelum pemikiran itu, seorang ahli dari inggris bernama John Michell juga sudah memerkirakan keberadaan ‘bintang hitam’ yang sangat besar atau begitu padat yang bisa mempengaruhi daya tarik gravitasi.
Hingga tahun 1967, sebenarnya belum ada istilah lubang hitam.
Nah, dilansir dari akun Youtube Veritasium, inilah video dan foto penampakan black hole pertama kalinya.