Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Viral Video Batman Berkeliaran di Jalan dan Ingin Bantu Polisi, Tapi Kok Ditolak?

Agnes - Jumat, 05 April 2019 | 17:00
Ilustrasi Batman yang sedang berjalan di jalanan
tribun wow

Ilustrasi Batman yang sedang berjalan di jalanan

WIKEN.ID-Salah satu pahlawan super, Batman, berkeliaran di jalanan untuk membantu polisi menangani kejahatan.

Kejadian ini terjadi di Kota Kelowna, Kanada.

Batman ini bukan super hero sesungguhnya, namun ia adalah seorang pria asal British Columbia, Kanada.

Video aksi Batman tersebut sempat viral dan dibagikan oleh salaha satu pengguna Facebook dengan nama akun Melissa Parent pada Kamis (28//3/2019).

Dalam video tersebut, pria yang mengenakan kostum Batman itu hadir di tengah sekumpulan polisi.

Baca Juga : Bocah 6 Tahun Ini Tewas di Kolam Renang Akibat Sang Ibu Asyik Main HP, Begini Video Kronologinya!

Ia menaiki mobil pickup warna hitam dengan stiker Batman di bagian belakangnya.

Batman itu tampak menghampiri polisi yang tengah bertugas, berbicara sebentar dengan mereka dan akhirnya kembali ke mobil.

Ternyata sang Batman mencoba untuk membantu para polisi.

Tetapi para polisi menolak dengan alasan kasus yang sedang mereka tangani sudah beres.

Baca Juga : Beruntung yang Tak Beruntung, Inilah 7 Kisah Seorang Pria yang Berkali-kali Selamat dari Kematian

"Yeah, we were freaking out a little.

Only in Kelowna would you see Batman showing up to save the day! #onlyinkelowna

(Ya, kami memang agak takut

Hanya di Kelowne kamu bisa melihat Batman muncul untuk menyelamatkan harimu! #hanyadikelowna)," tulis Melissa Prent dalam unggahannya.

Baca Juga : Auto Karma, Mitsubishi Pajero Terbalik Masuk ke Sungai Setelah Hambat Laju Ambulans

Dilansir dari Daily Mail, ketika dihubungi, Melissa Parent juga menceritakan ketika dirinya menyaksikan peristiwa yang aneh tersebut.

Ia mengaku kaget sekaligus menggelikan itu.

"Kami sedang naik mobil untuk pulang ke rumah dari rumah teman saat Sabtu sore, lalu kami melihat mobil (Batman) berhenti tepat di depan kita dan menutup persimpangan," ujar Melissa Parent.

Baca Juga : Mikhayla, Anak Sulung Nia Ramadhani Raih 3 Emas di Kompetisi Olahraga, Ini Video Aksinya

Postingan Melissa Parent di facebook

Postingan Melissa Parent di facebook

Melissa akhirnya menghentikan mobilnya untuk melihat apa yang terjadi di hadapannya.

"Di sekitar Batman tampak ada lima mobil polisi, jadi kami berhenti di jarak aman untuk melihat apa yang sedang terjadi," lanjutnya.

Para polisi yang membawa senjata itu sedang berada di operasi criminal dan dihampiri oleh pria yang mengenakan kostum Batman.

Baca Juga : Bikin Geram, Pria Ini Terekam Video CCTV 'Menyiksa' Hewan di Supermarket

"Tiba-tiba beberapa polisi mengangkat senjatanya dan Batman tahu-tahu sudah datang entah dari mana, mobilnya terparkir di depan mobil kami.

Ia naik mobil pickup dengan stiker logo Batman dan langsung beraksi," pungkasnya.

Baca Juga : Miliki Kemampuan Make Up yang Luar Biasa, Perempuan Ini Ubah Dirinya Jadi Johnny Depp

Polisi-polisi itu menolak bantuan pria dengan kostum Batman karena tidak ingin pria tersebut terlibat dalam operasi berbahaya.

Wah, ternyata kehadiran super hero yang ingin membantu juga bisa ditolak para polisi ya.

Inilah videonya.

Baca Juga : Tampil Perdana di Layar Kaca, Gaun Syahrini Dicibir Warganet Mirip Gorden

Source :Facebook Tribun Wow

Editor : Wiken

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x