Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Hari Kesehatan Mental Sedunia, Inilah 3 Cara Menerapkan Self Love Demi Jaga Keadaan Mental

Agnes - Senin, 10 Oktober 2022 | 13:08
Ilustrasi Hari Kesehatan Mental Sedunia
Dok. Via Tribunnews

Ilustrasi Hari Kesehatan Mental Sedunia

Kenapa kamu sedih? Kenapa kamu marah? Kenapa kamu bahagia?

Dalam mencintai diri sendiri, perlahan kamu dapat menciptakan perasaan bahagia.

Baca Juga: Terlibat dalam Acara yang Sama, Jirayut Ungkap Perubahan Lesti Kejora Usai Menikah dengan Rizky Billar

Jangan Pikirkan Perspektif Orang Lain

Hal lain yang perlu dilakukan adalah jangan pikirkan bagaimana perspektif orang lain.

Mereka mungkin menilai jika kamu orang yang tidak bisa diandalkan, tidak memiliki kemampuan, atau hal lainnya.

Ingat bahwa kamu mengenal dirimu lebih baik dari orang lain.

Unuk itu jangan biarkan perspektif orang lain membuatmu membenci dirimu sendiri.

Maafkan Kesalahan

Setiap orang tentu pernah membuat kesalahan, baik yang disengaja maupun tak disengaja.

Namun terkadang, seseorang justru terjebak pada rasa bersalah yang dimiliki.

Perasaan inilah yang membuat Kawan Puan mulai terpuruk dan merasa bahwa kehidupan tidak bisa berjalan bahagia.

Editor : Wiken

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x