Follow Us

Segera Ketahui, Inilah Penyebab Mata Kucing Terus Berair dan Cara Mengatasinya

Agnes - Minggu, 31 Juli 2022 | 08:08
Kucing sering terlihat bersembunyi di tempat yang gelap seperti kolong meja atau kursi ketika merasa takut.
Pexels

Kucing sering terlihat bersembunyi di tempat yang gelap seperti kolong meja atau kursi ketika merasa takut.

WIKEN.ID - Ketika memelihara kucing di rumah, kita harus selalu memperhatikan kesehatan si anabul.

Salah satu permasalahan yang kerap menimpanya adalah mata berair.

Air mata bertugas menghilangkan debu dan kotoran yang menempel pada kucing. Selain itu, ia juga menjaga mata kucing agar tetap lembap.

Namun, jika mata kucing berair terus menerus itu menandakan ada yang tidak beres pada kucing peliharaan kita, nih.

Saat mengalami itu, biasanya mata kucing akan berair, memerah, dan bahkan juga bengkak.

Ada beberapa hal yang membuat kucing kesayangan kita bisa mengalami mata berair terus menerus. Simak, yuk!

  1. Flu Kucing
Infeksi saluran pernapasan atas atau yang lebih dikenal sebagai "flu kucing" dapat menyebabkan mata kucing berair.

Flu kucing paling sering disebabkan oleh infeksi yang bernama Calicivirus atau virus herpes kucing, teman-teman.

Gejala flu kucing lainnya yang bisa muncul, yakni hidung berair, lesu, tidak nafsu makan, hingga demam.

Baca Juga: Peliharaannya Bertubuh Sangat Gemuk, Pemilik Kucing Ini Dituduh Lakukan Penyiksaan pada Hewan dan Berikan Pembelaan

  1. Pink Eye
Kalau teman-teman melihat mata kucing berair, merah, dan meradang, kemungkinan kucing mengalami pink eye.

Editor : Agnes

Baca Lainnya

Latest