Follow Us

Keluarga Ahmad Dhani dan Mulan Jameela Diduga Kabur Karantina, Statusnya Sebagai Anggota DPR Langsung Jadi Sorotan, Adam Deni: Kejadian Part 2..

Hafidh - Senin, 13 Desember 2021 | 19:42
Ahmad Dhani dan Mulan Jameela
tribunnews.com

Ahmad Dhani dan Mulan Jameela

Keluarga Ahmad Dhani dan Mulan Jameela Diduga Kabur Karantina, Statusnya Sebagai Anggota DPR Langsung Jadi Sorotan, Adam Deni: Kejadian Part 2..

WIKEN.ID - Baru-baru ini keluarga Ahmad Dhani dan Mulan Jameela sedang menjadi sorotan.

Pasalnya, Ahmad Dhani, Mulan Jameela dan anak-anaknya diduga tidak menjalankan karantina kesehatan sesuai dengan undang-undang tentang wabah penyakit menular.

Kabar itu pertama kali diungkap oleh seorang warganet yang ditutupi indentitasnya memberi DM pada Adam Deni.

"Saya bertemu dengan Mulan Jameela, Ahmad Dhani dan semua anak-anaknya di Capadocia Turki pada 2 Desember 2021. Kebetulan saya satu bus dengan keluarga beliau di jemput dari hotel menuju ke tempat naik balon udara," berikut isi DM yang diunggah Adam Deni di Instagram, Minggu (12/12/2021).

Baca Juga: Dulu Sempat Kecanduan Merokok Hingga Mabuk-mabukan, Boy William Ceritakan Masa Mudanya yang Salah Pergaulan!

"Saya tiba kembali ke Jakarta pada 5 Dember 2021. Sesuai dengan peraturan pemerintah. Saha pun menjalani karantina 10 hari. Hari ini hari ke 7 karantina saya," tambahnya.

Saat seseorang yang DM Adam Deni itu menjalani karantina, ia mendapat kabar sang teman bertemu dengan Ahmad Dhani di salah satu mall.

Di saat bersamaan, sang anak, Al, El dan Dul mengunggah potret tengah berada di Jakarta.

Baca Juga: Kini Sukses Jadi Presenter Kondang, Boy William Curhat Masa Kecilnya yang Sering Mabuk-mabukan Gegara Hal Ini: Apa-apa Dipukul..

"Tetapi pada 09 Desember 2021, teman saya memberi informasi kalau temannya itu bertemu dengan Mulan Jameela dan Ahmad Dhani di mall Pondok Indah. Dan pada hari yang sama. Anaknya Al ghazali dengan pacarnya nonton di bioskop." ungkapnya.

"Dan pada hari sabtu 11 desember 2021 Al, El, Dul naik helikopter keliling Jakarta yang disponsori oleh 3second," lanjutnya lagi.

Editor : Hafidh

Latest