"Lagian gak ada perempuan, wanita yang mau dipoligami," tegas Lesty Kejora melotot pada ATT.
"Iya, gak ada. Ngarang aja lu," timpal ATT balik menyalahkan krunya.
"Gimana sih," imbuh Lesty Kejora makin sewot.
Disemprot balik oleh ATT, kru pun malah berseloroh.
"Terima kasih kawan," seloroh kru Qiss You TV.
"Tidak bisa kawan," pungkas Lesty Kejora.(*)