Seperti apa penampakan rumah Ussy Sulistiawaty yang kabarnya berharga Rp 50 miliar?
1.Pagar kayu yang menjulang yang tingginya mencapai hampir 2 meter.
2.Ruang tamu bergaya Eropa klasik yang berhiaskan lampu kristal raksasa dan dinding marmer.
3.Ruang makan dan dapur bergaya modern minimalis yang dilengkapi mini bar.
4.Kamar mandi tamu yang tak kalah mewahnya dengan ruang tamu karena sama-sama berhiaskan lampu kristal dan dinding marmer.
5.Garasi super luas berisi koleksi mobil mewah serta motor gede.