Follow Us

Hampir Punah Karena Perkebunan Kelapa Sawit, Primata Ini Berhasil Lahirkan Bayi yang Jadi Harapan Baru

Redaksi Wiken - Senin, 14 Oktober 2019 | 17:00
Lion Country Safari, Florida kedatangan penghuni baru. Seekor bayi siamang yang langka lahir 19 September lalu.
Lion Country Safari / Fox

Lion Country Safari, Florida kedatangan penghuni baru. Seekor bayi siamang yang langka lahir 19 September lalu.

Namun, para saintis tidak percaya bahwa siamang akan dapat bertahan lama di habitat yang bukan tempat tinggalnya seperti, sawit atau kopi.

Baca Juga: Diperjualbelikan Secara Online dan Ilegal Seharga Ratusan Juta, Hewan Cheetah Ternyata Hanya Digunakan untuk Hal Ini oleh Miliarder Arab

Menurut sebuah laporan pada tahun 2009 tentang perdagangan owa di Sumatera, siamang jarang diperjualbelikan secara terbuka namun dapat di beli dengan mudah di pasar ilegal.

"Banyak orang dewasa terbunuh sehingga manusia dapat memiliki bayi sebagai hewan peliharaan, meskipun praktik ini ilegal," kata Smithsonian.

(Mega Khaerani)

Editor : Rebi

Baca Lainnya

Latest