Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Ditinggal Orangtua Jadi TKI Saat Usia 2 Tahun, Siswi SMA Ini Berhasil jadi Anggota Paskibraka di Istana Negara, Ini Videonya

Agnes - Kamis, 25 Juli 2019 | 18:00
Dhea Lukita siswi asal Tulungagung yang juga anak TKI ini berhasil menjadi anggota paskibraka. Inilah videonya

Dhea Lukita siswi asal Tulungagung yang juga anak TKI ini berhasil menjadi anggota paskibraka. Inilah videonya

WIKEN.ID-Sebuah video kisah inspiratif datang dari gadis asal Tulungagung.

Dalam video ini, ia menceritakan kisahnya berhasil menjadi salah satu anggota pasukan pengibar bendera pusaka atau Paskibraka.

Seperti yang kita tahu, saat perayaan Hari Kemerdekaan Indonesia, selalu diperingati upacara bendera di Istana Negara pada 17 Agustus.

Ketika upacara, terdapat anggota pasukan pengibar bendera pusaka.

Pasukan ini menjadi sorotan masyarakat.

Anggota Paskibraka sendiri diisi oleh putra-putri terbaik bangsa dan tidak mudah untuk menjadi salah satu anggotanya.

Baca Juga: Turnamen Golf Terhenti Karena Ada Buaya dan Bebek, Video Ini Tampilkan Apa yang Dilakukan Hewan-hewan Itu di Lapangan

Anggota Paskibraka yang berjumlah 68 orang sendiri hanya diambil 2 orang terbaik setiap provinsi.

Untuk menjadi anggota Paskibraka tingkat Nasional, para pendaftar harus melewati seleksi yang cukup ketat.

Di antaranya seleksi pengetahuan, seleksi kesehatan, dan tes kebohongan.

Nah, cerita mengharukan datang dari seorang siswi berusia 16 tahun yang berasal dari Tulungagung, Jawa Timur.

Dhea Lukita Andriana, siswi SMA Negeri 1 Ngunut, Tulungagung terpilih sebagai anggota Paskibraka di Istana Negara, di upacara Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-74, tahun 2019 ini.

Editor : Wiken

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x