Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Ketahui Fakta Menarik dari Ikan Guppy! Salah Satunya Bisa Basmi Malaria

tantri - Selasa, 15 November 2022 | 08:04
Selain memiliki warna yang indah, ikan guppy dapat membasmi malaria
Zucky123

Selain memiliki warna yang indah, ikan guppy dapat membasmi malaria

WIKEN.ID - Tahukah kamu, jika ada jenis ikan yang sudah ditemukan sejak tahun 1859, yaitu ikan guppy.

Penemu ikan ini adalah orang berkebangsaan Jerman Wilhelm C.H. Peters. Saat ia di daerah Venezuela dan sedang mengumpulkan berbagai jenis ikan, saat itu ikan guppy ditemukannya.

Ikan guppy merupakan jenis ikan yang berbeda dari lainnya, karena ada keanehan dari bentuk badan hingga sirip.

Bahkan ikan guppy juga tidak bertelur selama dipeliharaa oleh Wilhem C.H.Peters.

Meski sudah ditemukan sejak 1859, ternyata ikan guppy banyak dikelan masyarakat dunia pada tahun 1866.

Ikan guppy memiliki nama latin Kaistes poecillia, dan pemberi nama ikan ini yaitu Filipi yang merupakan warga Barbados.

Jika kamu tertarik untuk merawat hewan peliharaan ini, simak berikut ini yang masih ada beberapa fakta menarik lainnya yang belum kalian ketahui, mengutip dari Bobo.grid.

1. Digunakan untuk Membasmi Malaria

Bukan hanya memiliki bentuk yang cantik, ternyata ikan ini juga bisa membantu membasmi malaria, lo.

Ikan guppy adalah jenis ikan yang menjadi predator bagi jentik-jentik nyamuk malaria.

Karena kemampuannya ini, ikan guppy pernah sengaja dibebaskan di perairan Asia untuk memerangi penyebaran malaria dan membasminya.

Pada 2014, ada sebuah grup anti-malaria bernama Guppy Movement di sebuah kota di selatan India yang bergerak untuk mengendalikan kasus malaria dengan ikan guppy.

Source :Bobo.grid.id

Editor : Wiken

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x