Follow Us

Merawat Hewan Peliharaan, Burung Berkicau di Malam Hari Jadi Pertanda Ada Hantu?

Amel - Jumat, 28 Oktober 2022 | 06:03
Merawat Hewan Peliharaan, Burung Berkicau di Malam Hari Jadi Pertanda Ada Hantu?
Pixabay

Merawat Hewan Peliharaan, Burung Berkicau di Malam Hari Jadi Pertanda Ada Hantu?

Melansir dari Kompas.com, burung berkicau di malam hari disebabkan karena cahaya hingga suara yang keras.

Faktor Cahaya

Sebenarnya, cahaya merupakan isyarat penting bagi burung dan organisme mengatur waktu aktivitas harian serta musiman mereka.

Perubahan pada sumber cahaya alami secara mendasar dapat mempengaruhi sinkronisasi jam sirkadian atau jam tubuh burung.

Baca Juga: Perkara Cuci Daging Ayam Sebelum Memasaknya Ternyata Bisa Membunuh Seisi Rumah, Kok Bisa?

Artinya, siklus alami burung juga akan dipengaruhi oleh adanya cahaya.

Hal ini sama dengan apa yang dialami oleh manusia.

Manusia cenderung lebih sulit untuk tidur ketika berada dalam cahaya yang terang.

Lebih lanjut, burung akan mulai berkicau pada pagi hari saat cahaya matahari pertama muncul.

Begitu juga saat malam matahari terbenam, mereka akan berhenti berkicau.

Dengan kata lain, cahaya adalah isyarat burung berkicau pada pagi hari dan berhenti pada malam hari

Mendengar Suara Keras

Editor : Wiken





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular