Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Merawat Hewan Peliharaan Hamster, Begini Tips Menemukan Mereka Saat Hilang dari Kandang

tantri - Kamis, 27 Oktober 2022 | 06:06
Merawat hewan peliharaan hamster, begini tips mencarinya saat hilang
pxhere

Merawat hewan peliharaan hamster, begini tips mencarinya saat hilang

Apabila kamu memindahkan furnitur terlalu cepat, itu bisa menakuti hamstermu dan ia bisa lari.

Memancing hamstermu keluar dari persembunyiannya

Kamu juga bisa mencoba memancing hamster peliharaanmu keluar dari persembunyiannya dengan beberapa makanan lezat.

Coba letakkan sepotong wortel di tengah ruang keluargamu dan tunggu untuk melihat apakah hamstermu keluar dari persembunyiannya.

Hewan pengerat satu ini memiliki indra penciuman yang sangat tajam sehingga ada kemungkinan cara ini bisa berhasil.

Dengarkan baik-baik gerakannya

Matikan segala sesuatu di rumahmu yang menimbulkan kebisingan dan dengarkan dengan seksama.

Kamu seharusnya dapat mendengar gerakan hamster peliharaanmu.

Cara ini akan membuat menemukan mereka jauh lebih mudah.

Dengarkan suara berlari atau mencicit bernada tinggi.

Biarkan pintu kandangnya terbuka

Setelah menghilang, sangat mungkin hamster peliharaanmu pada akhirnya akan kembali ke kandangnya sendiri.

Source :Kompas.com

Editor : Wiken

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x