Follow Us

Manfaat Lari Pagi Banyak Untuk Kesehatan, Ini Dia Cara Menyiapkan Tempat Berolahraga di Rumah

Pipit - Senin, 29 Agustus 2022 | 21:05
Ciptakan Ruang Olahraga Pribadi di Rumah, Lakukan 5 Cara Ini!
gomved

Ciptakan Ruang Olahraga Pribadi di Rumah, Lakukan 5 Cara Ini!

Pastikan peralatan yang tersedia adalah perlatan yang digunakan untuk melatih kebugaran.

Jangan lupa tambahkan cermin besar untuk melihat gerakan sehingga mudah mengoreksi gerakan yang salah.

5. Hias Ruang Olahraga

Ciptakan Ruang Olahraga Pribadi di Rumah, Lakukan 5 Cara Ini!
Lara Art

Ciptakan Ruang Olahraga Pribadi di Rumah, Lakukan 5 Cara Ini!

Agar tercipta atmosfer semangat, hiasi ruang olahraga dengan dekorasi-dekorasi penambah semangat.

Tempelkan poster, foto, atau sekadar moto olahraga pada dinding ruangan.

Lengkapi juga dengan papan jadwal dan progress olahraga.

(*)

Editor : Wiken

Latest