Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Bikin Pagimu Jadi Bersemangat, Inilah 6 Kombinasi Menu Sarapan Sehat yang Bisa Kamu Coba!

Agnes - Senin, 30 Mei 2022 | 06:07
Ilustrasi seseorang mengoleskan mentega atau butter pada kue untuk sarapan.
Pexels

Ilustrasi seseorang mengoleskan mentega atau butter pada kue untuk sarapan.

WIKEN.ID-Banyak orang kerap kali melewatkan sarapan dengan alasan tak ingin repot.

Padahal sarapan sangat penting untuk menjaga kebugaran tubuh.

Terutama jika kita memiliki aktivitas yang padat sepanjang hari.

Jika tak ingin yang repot, sebenarnya ada menu sarapan yang bisa dikonsumsi sehari-hari.

Tidak hanya itu, menu ini dikenal praktis.

Menu tersebut bukan satu-satunya pilihan, tetapi dengan kombinasi ini kalian pasti dapat mencapai tujuan hidup sehat.

Dilansir Grid.ID dari steptohealth.com, Senin (7/9/2020), berikut 6 kombinasi makanan yang dapat kalian pilih sebagai menu sarapan.

Baca Juga: Sekarang Punya Tugas Ganda Ngasuh Rafathar dan Rayyanza Sekaligus, Terbongkar Gaji Mbak Lala, Bikin Ngiler!

1. Oatmeal tanpa gula dengan beri, serta kopi dengan susu.

2. Yogurt dengan segenggam buah kering, jeruk, dan teh.

3. Kue beras dengan keju segar, dada kalkun, dan segelas susu dengan cokelat hitam.

4. Oatcakes dengan selai kacang dan blueberry serta kopi hitam.

5. Telur orak-arik dengan alpukat, nanas, dan teh.

6. Keju segar dicampur dengan segenggam buah-buahan kering, stroberi cincang, dan teh.

Kamu dapat membuat kombinasi makanan yang berbeda tergantung pada selera.

Cara terbaik lainnya untuk mempermanis makanan adalah dengan menambahkan buah potong atau madu organik.(*)

Baca Juga: Unggah Kebersamaan Bareng Siwon Super Junior Luna Maya Langsung Banjir Dukungan: Aku Sih Yes!

Editor : Wiken

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x