Tepatnya ini bahkan terlihat sudah dirapikan agar nampak seperti sebuah rumah sementara.
Sullivan mengatakan ini adalah tempat yang paling menyedihkan yang pernah ia lihat.
"Melihat tempat ini membuat saya sedih."
"Jika digambarkan dengan kata-kata, ini adalah sebuah hutan penderitaan."
"Ketika memasuki tempat ini Anda akan melihat pohon dan tisu toilet yang digantung di pohon."
"Ketika Anda menyusurinya sedikit Anda akan melihat meja penuh botol sampo."
Amanda mengatakan, meski ia melihat kondom san jarum suntik namun ia tidak melihat ada yang telah digunakan.
Seakan-akan keberadaan benda tersebut hanya sebuah simbol bahwa ini merupakan tempat prostitusi.
"Tempat tidur adalah satu tempat yang membuatku merinding."