Bahan Pelapis:3 putih telur100 gram tepung panir halus
Cara Membuat Kroket Ekonomis:
1. Isi: tumis bawang merah dan bawang putih sampai harum. Masukkan wortel dan buncis. Masak sampai layu. Tuang air. Aduk rata.
2. Tambahkan kaldu ayam bubuk, garam, merica bubuk, dan gula pasir. masak sampai meresap. Masukkan seledri. Aduk rata. Angkat. Sisihkan.
3. Kulit: panaskan margarin. Masukkan tepung terigu. Aduk sampai bergumpal. Tuang air. Aduk sampai licin. Tambahkan ubi putih, kaldu ayam bubuk, garam, merica bubuk, dan pala bubuk. Aduk rata. Dinginkan.
4. Ambil sedikit kulit. Beri isi. Bentuk oval. Gulingkan ditepung panir halus. Celup putih telur. Gulingkan lagi ditepung panir halus.
5. Goreng dengan minyak panas sedang sampai matang.
Baca Juga: Bak Gerah dengan Kelakuan Ussy Sulistiawaty, Andhika Pratama Ungkap Hubungan Gelap Istrinya
Artikel ini pernah tayang di Sajian Sedap dengan judul Resep Kroket Ekonomis, Menu Takjil Buka Puasa Nikmat yang Tak Bakal Bikin Kantong Jebol