Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Manjakan Pengungjung dengan Wisata Bersejarah, Hotel Solia Zigna Luncurkan Paket Dolan Kampung Batik Laweyan

Dewa - Rabu, 09 Maret 2022 | 14:03
Hotel Solia Zigna Kampung Batik luncurkan paket dolan Kampung Batik Laweyan
soliahotels.com

Hotel Solia Zigna Kampung Batik luncurkan paket dolan Kampung Batik Laweyan

WIKEN.ID - Staycation sambil menikmati tempat bersejarah di Kota Solo bisa banget loh Wikeners.

Tak heran jika banyak wisatawan yang memilih Solo sebagai lokasi liburan.

Menyambut antusias para wisatawan, Hotel Solia Zigna Kampung Batik meluncurkan paket dolan Kampung Batik Laweyan.

Wisatawan yang menginap di Hotel Solia Zigna Kampung Batik akan diajak keliling Kampung Batik Laweyan.

Pengungjung akan disuguhi wisata situs sejarah, sejarah batik Indoensia, belajar membatik, wisata religi, dan pusat oleh-oleh batik.

Sejumlah tempat destinasi ditawarkan meliputi, Tugu Batik Laweyan, Spot Foto Instagramable, Rumah Tertua 1758, Langgar Merdeka, Masjid Kuno Laweyan, Bunker, Batik Course, Situs Bekas Pelabuhan, dan Makam KH. Samanhudi.

Adapun 3 paket yang ditawarkan oleh Hotel Solia Zigna Kampung.

Lawe Package dibandrol dengan harga Rp 88.00,- nett/pax, dengan fasilitas tour wisata Kampung Batik Laweyan berdurasi maksimal 2 jam.

Mendapat tour guide dan coffee break berupa makanan tradisional.

Minimal pemesanan 2 pax.

Baca Juga: 5 Tempat Jajanan Legendari di Solo, Tak Pernah Sepi Wisatawan

Editor : Wiken

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x