Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Dokter Dibuat Syok saat Temukan 4 Lebah Hidup di Kelopak Mata Wanita, Kok Bisa?

Amel - Jumat, 04 Maret 2022 | 06:34
4 Lebah Hidup di Kelopak Mata Wanita Ini

4 Lebah Hidup di Kelopak Mata Wanita Ini

Baca Juga:Terima Berbagai Teror, Tiba-tiba Paha Betrand Peto Keluarkan Darah saat Bangun Tidur, Ruben Onsu Justru Tak Heran, Kok Bisa?

Dokter Temukan Empat Lebah Hidup Dalam Mata Wanita Ini

Dokter Temukan Empat Lebah Hidup Dalam Mata Wanita Ini

Dokter di Rumah Sakit Universitas Fooyin di Taiwan kemudian menemukan bahwa ada empat lebah keringat (sweat bee) di bawah kelopak matanya yang bengkak.

Lebah itu ditemukan hidup-hidup sedang memakan saluran air mata wanita itu.

Satu demi satu, Profesor Hung Chi-ting berkata bahwa dia mengeluarkan lebah-lebah itu dengan hati-hati.

"Saya melihat sesuatu yang tampak seperti kaki serangga, jadi saya menariknya keluar dengan mikroskop perlahan, dan satu per satu tanpa merusak tubuh mereka," katanya dalam konferensi pers.

Meskipun lebah keringat tidak menyerang orang, Dr. Hung mengatakan mereka tertarik pada keringat manusia dan sering ditemukan di dekat kuburan.

Wanita itu sekarang tengah dalam tahap pemulihan penuh dan mungkin kasus mengerikan itu akan memaksanya untuk memakai kacamata jika nanti mengunjungi makam kerabatnya kembali.

Lebah keringat sangat kecil, hal itu juga yang membuat sulit bagi manusia untuk melihatnya.

Baca Juga:Duda Terkaya dengan Total Harta Rp 29 Miliar Hingga Sukses Kalahkan Syahrini, Tukul Arwana Rupanya Punya Putra Tampan yang Ogah Ikuti Jejaknya, Kariernya Justru Lebih Mentereng!

Meskipun lebah keringat dapat muncul dalam gerombolan besar, mereka juga biasanya tidak melakukan serangan.

Alih-alih menyerang, lebah hanya tertarik menjilati keringat manusia dengan lidah pendeknya.

Editor : Wiken





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x