Follow Us

Tidak Hanya Manusia Kucing Juga Perlu Vaksin, Ini Manfaat dan Jenisnya untuk Si Anabul di Rumah

Agnes - Sabtu, 05 Februari 2022 | 11:37
Jika memelihara beberapa ekor kucing di rumah, perlu membiasakan mereka untuk mengenal satu sama lain.
Pexels

Jika memelihara beberapa ekor kucing di rumah, perlu membiasakan mereka untuk mengenal satu sama lain.

WIKEN.ID - Selain makanan, hewan peliharaan di rumah harus diperhatikan kesehatannya.

Nah jika kamu memelihara kucing, penting untuk melakukan vaksin kepada si anabul.

Bahkan ada jenis vaksin khusus yang harus diberikan ketika si kucing baru berusia 8 minggu.

Hal ini penting dilakukan lantaran banyaknya jenis virus yang membahayakan.

Sama dengan manusia, vaksin pada kucing membantu mempersiapkan sistem kekebalan tubuh.

Dengan begini tubuh akan memberikan perlindungan saat kucing terinfeksi virus ataupun bakteri tertentu.

Vaksin mengandung antigen yang terlihat seperti organisme penyakit tersebut, namun tidak menyebabkan penyakit.

Karena itu, saat penyakit yang sesungguhnya menyerang kucing, sistem kekebalan tubuh kucing akan mengenali organisme penyakit tersebut dan bisa melawannya.

Setelah di vaksin kucing mungkin mengalami demam, lesu, anoreksia dan lainnya.

Teman-teman bisa mengkonsultasikannya dengan dokter hewan apakah efek vaksin tersebut sepadan dengan efek samping kedepannya.

Baca Juga: Semalam Ngaku Kuat Main 8 Kali, Nikita Mirzani Bongkar Aksi Ranjang Aktor Tampan Ini Bikin Kecewa: Durasinya Sebentar!

Editor : Agnes

Baca Lainnya

Latest