Yang mengejutkan lagi, saat memeluk pilar tersebut terlihat debu hitam yang mengotori tangan tangan Anwar.
"Jadi kalau gede harus begini?," tanya Anwar ke ruben sambil menunjukan debu hitam di tangannya.
Tidak hanya bagian pilar saja loh yang berdebu, lemari di kamar Muzdalifah pun juga.
Debu tersebut kali ini bukan ditemukan oleh Anwar melainkan Ruben Onsu.
"Ini memang konsepnya ada debu gini mba Muz? Apa memang bangunan tua?," tanya Ruben sambil meledek Muzdalifah.
Baca Juga:Reino Barack Blak-blakan di Video Ini Tak Nafsu Makan Saat Syahrini Buatkan Masakan Ini untuk Sahur
Menanggapi pertanyaan Ruben, Muzdalifah tesipu malu, "Jangan begitu".
Wah, bagaimana nih menurut Wikeners, mewah sekali ya rumah Muzdalifah ini?
Semoga hubungannya bersama Fadel Islami langgeng terus ya, Wikeners!(*)