Namun, karena terlanjur menjadi orangtua, Ijonk berusaha bertahan untuk anak-anaknya.
Akhirnya, lantaran sudah tak tahan dengan perlakuan istri, Ijonk pun muak dan memilih jalan perpisahan.
"Kita kan udah menikah, apalagi? Ada salah paham, ada keributan ya harus dipertahankan, ada anak harus dipertahankan, mencoba lebih baik," terang Jonathan Frizzy.
"Tapi kalau terus-terusan aku dicubit-dicubit terus, dihajar terus ya berontak juga akhirnya," sambungnya.(*)