Follow Us

Ogah Terjun ke Dunia Politik Meski Banyak Klien Pejabat, Hotman Paris Singgung Soal Kebebasan: Enggak Bisa Kaya Gini Gitu Loh

Agnes - Rabu, 08 September 2021 | 12:08
Sibuk masak di depan gerobak, Hotman Paris sesumbar pengin ganti profesi dari pengacara Rp 30 miliar jadi tukang mie ayam gegara hal ini.
Instagram @hotmanparisofficial

Sibuk masak di depan gerobak, Hotman Paris sesumbar pengin ganti profesi dari pengacara Rp 30 miliar jadi tukang mie ayam gegara hal ini.

Foto Hotman Paris bersama tangan kanan Presiden Jokowi, Airlangga Hartato. Netizen penasaran dengan pernyataan sang pengacara soal Holywings.
Instagram

Foto Hotman Paris bersama tangan kanan Presiden Jokowi, Airlangga Hartato. Netizen penasaran dengan pernyataan sang pengacara soal Holywings.

Pengacara yang dekat dengan artis kondang itu mengunggah foto pertemuannya dengan Airlangga.

Dalam kesempatan itu, Hotman mengatakan ia memberikan konsultasi hukum kepada Airlangga.

Menurutnya lagi, mengabdi ke negara tidak harus ada jabatan.

"Hotman Paris didampingin Frank Hutapea SH LLB ( anak Hotman) memberikan masukan hukum ke Pak Menko Ekuin! Pak Menteri kita! Mengabdi ke negara tdk harus ada jabatan," tulis Hotman.

Baca Juga: Bikin Geleng-geleng Kepala, Rizky Billar Baru Saja Beli Maianan Super Mahal, Harganya Tembus Belasan Juta Rupiah!

Dalam unggahan selanjutnya, Hotman mengungkapkan isi pembicaraannya dengan Airlangga.

Yakni membahas tentang masalah kepailitan dan PKPU.

"Menko Ekoin mengundang Hotman & Frank( hotman junior) membahas ttg Uu Kepailitan & PkPu: terlalu banyak kasus!," ungkap Hotman.

Unggahan Hotman yang bertemu dengan Airlangga Hartarto itu pun langsung menuai beragam respons dari warganet pengguna Instagram.(*)

Editor : Wiken

Baca Lainnya

Latest