WIKEN.ID - Jika sekiranya diam itu bijak, lakukanlah! Tapi ketika bijak itu diinjak bicaralah agar mereka diam."
Itulah ujar salah satu pepatah yang berarti tindakan tak bersuara atau tak mengeluarkan sepatah kata pun dalam menghadapi masalah kehidupan.
Mungkin itulah yang dilakukan oleh Raffi Ahmad dalam menghadapi tuduhan yang diajukan ke dirinya.
Namun akhirnya Raffi Ahmad Buka Suara.
Sebelumnya, Raffi Ahmad memilih diam lantaran malas mengklarifikasi sana-sini.
TIa beralasan erlebih lagi sebelum itu, namanya dan Nagita Slavina sempat terseret-seret tudingan tanpa alasan.
Dibalik diamnya ini terlebih untuk menjaga kondisi kehamilan anak kedua Nagita Slavina.
Usut punya usut, hal yang disembunyikan Raffi Ahmad adalah pengalamannya terpapar Covid-19.
Ya, mengejutkan, Raffi Ahmad mengaku sempat positif Covid-19 selama beberapa hari.
Pengakuan itu diakui Raffi Ahmad untuk kali pertama di YouTube Podcast Ivan Gunawan, Minggu (25/7/2021) kemarin.
Dalam tayangan tersebut, Raffi Ahmad mengaku hanya kurang dari seminggu terpapar virus Corona.