Anak kecil gak bisa bohong, Nagita Slavina ngaku hanya beri uang Rp 10 ribu untuk putranya, Rafathar malah bocorkan nominal tabungannya sendiri
WIKEN.ID-Nama Rafathar Malik Ahmad kini dikenal lantaran ketenaran orang tuanya.
Putra pasangan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina ini disebut sebagai salah satu anak selebriti paling terkenal.
Sebagai anak Sultan Andara, hidup Rafathar juga ditaburi kemewahan semenjak lahir.
Ia kerap mengenakan barang-barang bermerk hingga pergi ke tempat-tempat menarik.
Baru-baru ini ia bahkan membocorkan nominal tabungannya yang bernilai fantastis.
Ia sampai membuat Raffi Ahmad terkejut.
"Hah? Emang ditabungan punya duit?"
"Punya, banyak. Punya celengan banyak," imbuh anak sulung Raffi Ahmad tersebut.
"Ceilah emang tahu?"