"Aku tidak dapat membayangkan perasaan adik saya saat itu. Betapa tersiksanya ia saat itu. TETAPI, adik saya tetap percaya dengan pria ini, dan berdoa untuknya.
Saya tidak bisa berkata-kata karena meski adik saya telah diperlakukan dengan jahat, dia tetap percaya dengan penuh pada lelaki yang ia cintai dengan tulus.
Lelaki yang ia temui di saat lelaki itu sedang dalam saat terendahnya, tanpa punya apa-apa. Lelaki yang selalu naik bus bersamanya saat ke sekolah dan kencan di akhir minggu.
Lelaki yang kemudian melamarnya, namun kemudian menghilang,” pungkas kakak Felicia Tissue, Daryl Chew. (*)