Follow Us

Ratusan Domba Tak Diundang Nyasar Hingga Masuk Ke Halaman Rumah Gegara Pria Ini Lupa Lakukan Hal Sepele!

Pipit - Senin, 01 Februari 2021 | 10:00
Kawanan domba di halaman Scott Ruso.
Youtube Scott Ruso

Kawanan domba di halaman Scott Ruso.

Ratusan Domba Nasar Hingga Masuk Ke Halaman Rumah Gegara Pria Ini Lupa Lakukan Hal Sepele!

WIKEN.ID - Ratusan domba masuk ke dalam halam pria ini lantaran dirinya lupa melakukan suatu hal.

Kejadian ini belum pernah terjadi sebelumnya pada pria tersebut.

Pria yang tinggal di California Utara ini kaget usai dikejutkan dengan ratusan 'tamu' yang tak diundang datang ke halaman belakang rumahnya.

Baca Juga: Bikin Kaget Raffi Ahmad, Herjunot Ali Ungkap Masa Lalu, Pernah Jadi Tukang Antar Tabung Gas hingga Gelandangan dan Makan dari Tong Sampah

Kisah ini berawal saat seorang pria bernama Scott Ruso lupa menutup pintu halaman belakanganya.

Lingkungan rumah Russo memang diketahui sebagai salah satu habitat ratusan domba.

Domba-domba tersebut sengaja dibawa oleh pemerintah setempat untuk membantu membersihkan hutan yang tumbuh berlebih dan membantu mencegah kebakaran hutan yang mempengaruhi perkembangan kota.Terdapat sekitar delapan kawanan domba yang digunakan untuk tujuan ini.

Secara keseluruhan, terdapat lebih dari 5.200 domba dan 600 kambing yang hidup dengan liar demi kelestarian alam.

Baca Juga: Bukan Siapa-siapa, Pedangdut Ini Tawarkan Jasa Pertemukan Atta Halilintar dengan Krisdayanti Demi Restu Pernikahan: Mau Bantuin Boleh?"Domba banyak digunakan di padang rumput, kambing digunakan untuk semak-semak. Mereka akan memakan racun pohon ek, blackberry dan apa saja," tutur Ray Leftwich selaku narasumber di daerah tersebut, melansir dari VT.Saat itu, Scott membuka gerbang halaman belakangnya sehingga putri-putrinya bisa melihat lebih dekat domba-domba tersebut.

Sayangnya, hal ini justru berdampak tragis dengan datangnya ratusan tamu tak diundang.

Editor : Wiken

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular