Ia juga menyebut bahwa Febby Rastanty merupakan salah satu sosok wanita yang menjadi tipe kesukaannya.
"Febby Rastanty tipe lo apa bukan? iya apa bukan?" tembak Anrez.
"Iya kan gak mungkin kita bisa dekat atau sahabat kalau gak setipe atau apapun," ujar Verrel.(*)