WIKEN.ID - Bagi para WANITA , 6 kesalahan menggunakan celana dalam ini jangan sepelekan.
Akibatnya memang bisa berbahaya, mengingat kemaluan wanita lebih rentan terkontaminasi penyakit.
Dari kesalahan menggunakan celana dalam sering menyebabkan penyakir ringan, sampai kanker.
Nah, supaya tidak keliru dan tetap sehat, perhatikan 6 kesalahan menggunakan celana seperti yang diungkapkan Wakil Presiden American College of Osteopathic Obstetricians & Gynecologists, Octavia Cannon, ini.
Baca Juga: Mengapa Mie instant di Warung Bubur Kacang Ijo Rasanya lebih Sedap, Ternyata ini Rahasianya
1. Celana dalam terlalu ketat
Mungkin kamu lebih suka celana dalam ketat, karena terlihat lebih menekan dan cakep.
Namun, sebenarnya celana dalam ketat tidak baik, karena meningkatkan risiko gesekan dan infeksi.
2. Bahan celana kurang berpori
Hindari celana dalam yang bahannya kurang berpori dan membuat areal vagina mudah berkeringat.
Bahan katun adalah pilihan bagus untuk celana dalam.