Lantas bagaimana sikap Vero?
Nyatanya dia tetap diam.
Namun, menurut Wanda Ponika, di balik diamnya Veronica Tan, wanita tersebut memiliki sisi lain yang luar biasa.
Veronica Tan terlihat tak menunjukkan kebenciannya kepada Ahok.
Atau justru menyerang balik saat ia diserang warganet terus menerus beberapa waktu lalu.
Berikut tulisan dan pandangan Wanda Ponika tentang Veronica Tan:
"DALAM DIAM
Veronica Tan,.
Kita tak banyak mendengar suaranya.