WIKEN.ID - Siapa yang tak kenal dengan sosok yang satu ini.
Mantan Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) itu sempat menjadi sorotan setelah dipenjara atas kasus korupsi KTP elektronik beberapa waktu lalu.
Beberapa waktu lalu namanya pun kembali jadi perbincangan lantaran kabar kebebasannya.
Diketahui, Yasonna ingin memberikan asimilasi kepada napi korupsi berusia di atas 60 tahun dan telah menjalani 2/3 masa pidana yang jumlahnya sebanyak 300 orang.
"Karena ada beberapa jenis pidana yang tidak bisa kami terobos karena Peraturan Pemerintah Nomor 99/2012," kata Yasonna dalam rapat kerja dengan Komisi III DPR yang digelar virtual, Rabu (1/4/2020) seperti yang dikutip dari Kompas.com.
Mengenai hal ini, Indonesia Corruption Watch ( ICW) angkat bicara.
Terlepas dari kabar tersebut, penampilan Setya Novanto justru jadi sorotan. Seperti apa sih penampilannya kini?
Melansir dari Tribun Batam yang dikutip dari TribunJogja, ada yang tidak biasa pada wajah Setya Novantosaat hadir di Pengadilan Tipikor Jakarta pada Selasa (13/8) ini.
Dimana penampilannya itu berbeda dari biasanya yang kita lihat.